KhatulistiwaHits.com.— 6 fakta terbaru muncul setelah beredarnya isu terkait film Thor Love and Thunder. Hal ini tentunnya sudah banyak penikmat film khususnya film dari Marvel Cinamatic Universe yang penasaran dengan alur cerita maupun apa saja yang ada di film Thor terbaru tersebut.
Seperti yang kita ketahui bersama bahwa Chris Hemswort yang dalam film ini masih tetap memerankan Thor namun ada satu karakter lagi yang tidak kalah heboh dimana dalam film ini akan ada aktris cantik Natalie Portman yang akan memerankan Jane Foster sekaligus memerankan “The Mighty Thor” yang diperlihatkan pada Trailer Terbaru dan Film Thor Love And Thunder.


6 Fakta Terbaru dan Menarik Thor Love and Thunder
Selain fakta diatas berikut tim KhatulistiwaHits.com Merangkum beberapa fakta menarik yang bisa kita temukan di Trailer Thor Love And Thunder :
Fakta pertama yaitu terlihat bahwa Thor (Chris Hemsworth) terlihat sepertinya merasa bahwa kehidupannya sebagai superhero sudah tidak terlalu menarik, dan ingin meninggalkan statusnya sebagai superhero, dimana diperlihatkan dalam teaser thor ingin mendapatkan kedaiaman, dan adegan berganti dengan menunjukan thor yang berlatih dan berolah raga
Fakta Kedua terlihat pada teaser ini thor kembali ke kondisinya semula yaitu memiliki rambut panjang dan kembali ke postur tubuhnya yang semua, tidak seperti difilm “END GAME” yang memperlihatkan thor dengan perut buncitnya.
Baca juga : Menparekraf RI Sandiaga Uno Dorong Masjid Istiqlal Jadi Destinasi Pariwisata
Fakta ketiga terlihat dalam adegan berikutnya dimana memperlihatkan valkrie yang merupakan salah satu pasukan dan biasanya menjadi pendukung thor dalam teaser ini diperlihatkan menjadi pemimpin asgard dan tampak sedang berdiskusi.
Fakta keempat didalam teaser ini terlihat pula peter Quil yang merupakan pemimpin dari Guardian of The Galaxy dimana terlihat thor berbicara dengan Peter Quil, apakah ini menunjukan aka nada Guardian Of Galaxy Di film Thor Love And Thunder, layak kita nantikan sobat.
Fakta Kelima, dimana adegan diperlanjutkan memperlihatkan kekasih dari Thor yang bernama Jane Foster yang mengangkat Palu Mjolnir dan menggunakan kostum The Mighty Thor namun terlihat pula didalam schene ini seperti palu thor yang dahulunya rusak sekarang sudah diperbaiki.
Fakta Keenam terlihat pada Trailer terbarunya Thor Love And Thunder akan melanjutkan Kisah Thor dan Guardian Of The Galaxy (GOTG) pasca kejadian End Game.
Lihat Juga: Kolaborasi Baru Realme Book Prime Bersama Intel Core i5 Gen 11
Itulah beberapa fakta yang dapat kita lihat di teaser Thor Love And Thunder pastnya Sobat Khatulistiwa Hits Sudah tidak sabar menunggu film terbaru dari Thor ini, dan sebagai informasi film ini diperkirakan akan tayang pada tanggal 8 Juli 2022 dan disutradarai oleh taika waititi.(YRY)